Latgab adalah singkatan dari Latihan Gabungan.
Jadi Latgab Saka adalah Latihan Gabungan antar Satuan Karya ( Seluruh Satuan Karya ).
ok SALAM PRAMUKA...!!!
di atas adalah sedikit pengertian atau definisi tentang latgab.
Sebenarnya saya bingung sudah lama gak posting, urutan yang benar itu bagaimana.
Jadi untuk posting kali ini adalah kegiatan saya selama beberapa bulan tidak berada didepan notebook saya.
Tanggal 25 - 29 Desember 2013 telah dilaksanakan LATGAB SAKA se SUM-SEL BABEL dengan Tema PRATA LINTAS SAKA, dan ini adalah Latgab yang ke -6. Tujuan dari kegiatan ini adalah menyama ratakan derajat seluruh Saka yang aktif dan bukan ajang kompetisi untuk menonjolkan Pangkalan masing - masing Satuan Karya.
Saat kegiatan berlangsung setiap anggota digabungkan dengan anggota dari saka ataupun pangkalan lain guna menciptakan kebersamaan dan melatih mental serta saling berbagi pengalaman dan informasi.
klikbaca selengkapnya untuk melihat sedikit dokumentasi
sedikit foto - foto kegiatan tersebut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar